Entri Populer

Minggu, 27 Januari 2013

Rencana pengembangan usaha


1.       Rencana pengembangan usaha
Saat usaha saya sudah berjalan lama dan terus berkembangan saya merencanakan untuk mengembangkan lagi usaha saya dengan cara memperluas distribusi penjualan produk saya dan membuka satu atau dua toko didaerah lain yang letaknya strategis dan jauh dari toko sebelumnya.

Pengembangan usaha ini saya lakukan bertahap sesuai dengan keuntunagn yang saya dapatkan kerena setiap  keuntungan yang saya dapatkan selama usaha saya berjalan akan saya tabungkan untuk mengembangkan usaha ini.

Selain dari uang tabungan yang dari keuntungan penjualan saya juga berencana untuk mengembangkan usaha dengan cara mengajak beberapa orang teman saya untuk membantu memperkenalkan produk saya ke konsumen yang lebih luas dan juga saya akan mengajak mereka untuk berinvestasi kedalam toko saya supaya modal saya untuk memajukan usaha lebih banyak lagi.

Dan bila semua rencana saya berjalan dengan lancar dan sesuai dengan rencana yang saya inginkan saya berinisiatif untuk memperbanyak produksi untuk didistribusi ketoko-toko yang akan saya dirikan nanti dan juga memperbanyak penjualannya diluar toko seperti dengan cara online, jadi sangat banyak orang yang akan mengenal produk saya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar